ANALISISVARIABELBAURANPEMASARAN4PYANGMEMPENGARUHIKEPUTUSAN PEMBELIANTERHADAPPRODUK-PRODUKUK MPADA GALERIINDONESIAWOW

APRISKA SAHARA, Penulis and Drs. Joni Heruwanto, M.M,, Pembimbing (2016) ANALISISVARIABELBAURANPEMASARAN4PYANGMEMPENGARUHIKEPUTUSAN PEMBELIANTERHADAPPRODUK-PRODUKUK MPADA GALERIINDONESIAWOW. Perpustakaan STIE IPWI JAKARTA, JAKARTA.

[img] Text
APRISKA SAHARA FULL DOC.pdf

Download (848kB)

Abstract

Setiap perusahaan dituntut untuk siap menghadapi persaingan bisnis yang semakin ketat dengan perusahaan-perusahaan lain dari seluruh dunia untuk menghadapi globalisasi yang seringdikatakan era dunia tanpa batas. Dalam persaingan bisnis yang bebas ini, syarat agar suatu perusahaan dapat sukses dalam persaingan tersebut adalah berusaha mencapai tujuan untuk menciptakan dan mempertahankan pelanggan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisa variabel bauran pemasaran 4P (produk, harga, tempat, dan promosi) yang mempengaruhi keputusan pembeliterhadap produk-produk UKM pada Galeri Indonesia WOW.Penelitian dilakukan di Galeri Indonesia WOW dengan mengambil 120 pengunjung sebagai sampel penelitian yangdihitung dengan cara mengkalikanjumlah variabel dengan jumlah item indikatoryang menggunakan 4 variabel independen yaitu konstruk bauran pemasaran 4P dan konstruk keputusan pembelian sebagai variabel dependen. Metode analisis data yang dipakai dalam penelitian ini adalah metode analisis kuantitatif dengan menggunakan alat pengumpulan data kuesioner yang dibagikan kepada respondenmelalui instrumen kuesioner tertutup lima skala likert penilaian dari sangat tidak setuju sampaidengan sangat setuju.Berdasarkan hasil pengujian statistik, dengan menggunakan uji statistik t dan statistik f hitung, menunjukkan bahwa padavariabel harga dan promosi yang mempunyai pengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian produk-produk UKM pada Galeri Indonesia WOW.Berdasarkan hasil uji statistik tersebutterdapatvariabelproduk dan tempatyang tidak memiliki pengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian, maka perusahaan dapat melakukan upaya untuk memperbaiki serta meningkatkan variabel produk dan tempat terhadap keputusan pembelian.Kata Kunci : Pengaruh Bauran Pe masaran 4P Terhadap Keputusan Pembelian.

Item Type: Other
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Management
Depositing User: Cak im 234
Date Deposited: 13 Jul 2021 04:40
Last Modified: 13 Jul 2021 04:40
URI: http://repository.stieipwija.ac.id/id/eprint/1029

Actions (login required)

View Item View Item