PENGARUH KESESUAIAN HARGA DAN PRODUK TERHADAP MINAT BELI KONSUMEN PRODUK PHILIPS DI UD CEMERLANG DEPOK

PARMIATI, Penulis and Dr. Heru Mulyanto, SE., MM, Pembimbing 1 and Dra. Anik Ariyanti, MM,, Pembimbing 2 (2017) PENGARUH KESESUAIAN HARGA DAN PRODUK TERHADAP MINAT BELI KONSUMEN PRODUK PHILIPS DI UD CEMERLANG DEPOK. PERPUSTAKAAN STIE IPWI Jakarta, JAKARTA.

[img] Text
skripsi.pdf

Download (927kB)

Abstract

KesesuaianHargadanProduk merupakanduadaribeberapa factor yang didugarelatifbesardalammemepengaruhiMinat Beli Konsumen produk Philips UD Cemerlang Depok. Untukmembuktikanpengaruhkeduanyamakadilakukanpenelitianinidengantujuanuntuk mengetahuipengaruh kesesuaianharga danProdukterhadapMinat Beli Konsumen UD Cemerlang Depok. Penelitiandilakukan di Minat Beli Konsumen UD Cemerlang Depok denganmengambilsampel40 orang konsumen. denganmenggunakanteknik Probability Sampling denganpendekatanarea sampling, yaituteknikpenentuansampel setiap individu mempunyai kesempatan yang sama untuk dijadikan sampel..Pengambilan data dilakukandengankuesionertertutupmenggunakanskala linkertpenilaiandariangka 1-5. Penelitiandilakuakansecarakuantitatifyaitudeganmendeskripsikan data penelitian. Analisisregresisederhanadangandadigunakansebagaialatanalisissedangkanpengujianhi potesisdilakuakandenganuji –t danuji-f. Penelitianmenghsilkantigatemuanutamasesuaidenganhipotesis yang diajukan, yaitu: 1) Kesesuaian Harga berpengaruhpositifterhadapminat beli konsumen; 2) Produk berpengaruhpositifterhadapminat beli konsumen; 3) Kesesuaian Harga dan Produk berpengaruhpositifterhadapminat beli konsumen. Berdasarkanhasiltemuantersebutmakauntukmeningkatkanminat beli konsumen; disarankan agar dilakukanupayamemperbaikiKesesuaian harga danMinat Beli.

Item Type: Other
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Management
Depositing User: mr admin stie
Date Deposited: 10 Oct 2021 04:26
Last Modified: 10 Oct 2021 04:26
URI: http://repository.stieipwija.ac.id/id/eprint/2012

Actions (login required)

View Item View Item