PENGARUH BAURAN PEMASARAN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIANPOLIS ASURANSIKERUGIAN PT.BERDIKARI INSURANCE

SITI ZAENAH, Penulis and Ir. Titing Widyastuti, M.M., Pembimbing (2016) PENGARUH BAURAN PEMASARAN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIANPOLIS ASURANSIKERUGIAN PT.BERDIKARI INSURANCE. Masters thesis, Yayasan IPWIJA.

[img] Text
11. SITI ZAENAH Full Doc.pdf

Download (3MB)

Abstract

Produk, harga, promosidandistribusimerupakan factor yang diduga relative besardalammempengaruhikeputusanpembelianasuransi PT Berdikari Insurance.Untukmembuktikanpengaruhtersebutmakadilakukanpenelitiandengantujuanuntukmenganalisispengaruhproduk, harga, promosidandistribusiterhadapkeputusanpembelianasuransi PT Berdikari Insurance.Penelitianinidilakukanterhadapnasabahasuransi PT Berdikari Insurance dengansampel 96 nasabah.Pengambilandata menggunakankuesionerdenganskalasatusampailima. Penelitiandilakukansecarakuantitatifyaitudengananalisisdeskriptifdaninferensi.Regresi linier gandadigunakansebagaialatanalisissedangkanpengujianhipotesisdilakukandenganuji-t.Hasilpenelitianmenunjukanbahwavariabelproduk, promosidandistribusimemlikipengaruh yang signifikanterhadapkeputusanpembelianasuransi PT Berdikari Insurance.Artinyasemakintinggivariabelproduk, promosidandistribusimakasemakintinggi pula keputusanpembelianasuransi PT Berdikari Insurance.Dan variabelhargatidakmemilikipengaruh yang signifikanterhadapkeputusanpembelianasuransi PT Berdikari Insurance.Berdasarkanhasiltemuantersebutuntukmeningkatkankeputusanpembelian, makadiharapkanditingkatkanproduk ,promosidandistribusi.Kata Kunci:Produk, harga, promosi ,distribusi, dankeputusanpembelian

Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Management
Depositing User: Mr perpustakaan stie ipwija
Date Deposited: 17 Apr 2021 03:19
Last Modified: 17 Apr 2021 03:19
URI: http://repository.stieipwija.ac.id/id/eprint/867

Actions (login required)

View Item View Item