iPENGARUHMOTIVASI, KOMPETENSI DAN KEPEMIMPINAN TERHADAP KINERJAKARYAWAN PT. ARTABOGA CEMERLANG

ELANG PRABOWO, Penulis and Dr. Ir. Titing Widyastuti, M.M., Pembimbing (2017) iPENGARUHMOTIVASI, KOMPETENSI DAN KEPEMIMPINAN TERHADAP KINERJAKARYAWAN PT. ARTABOGA CEMERLANG. Masters thesis, Yayasan IPWIJA.

[img] Text
ELANG PRABOWO FULL DOC.pdf

Download (2MB)

Abstract

Motivasi, kompetensi, dan kepemimpinan merupakan faktor yang diduga mempengaruhi kinerja karyawan PT Artaboga Cemerlang. Untuk membuktikan ada tidaknya pengaruh faktor tersebut maka dilakukan penelitian ini. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: 1) ada tidaknya pengaruh motivasi, kompetensi, dan kepemimpinan secara parsial terhadap kinerja kayawan PT Artaboga Cemerlang; (2) ada tidaknya pengaruhmotivasi, kompetensi, dan kepemimpinan secara simultan terhadap kinerja kayawan PT Artaboga Cemerlang.Penelitian ini dilakukan di PT Artaboga Cemerlang wilayah BODEBEK dengan mengambil 119karyawan sebagai sampel penelitianpada margin error sebesar 5%. Sumber data penelitian berasal darijawaban melalui kuesioner dengan menggunakan skala likert empat skala. Jenis penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kuantitatif. Validasi data dilakukan melalui hasil tryout yang dilakukan kepada 30 karyawan PT Artaboga Cemerlang kantor cabang DKI 2 wilayah BODEBEK. Teknik analisis data yang dipergunakan adalah teknik analisis statistic deskriptif dan analisis statistic inferensial. Pengujian hipotesis dilakukan dengan uji T, uji F dan analisis regresi linear berganda dengan alat analisis SPSS for windows versi 17.Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa: 1) adanya pengaruh signifikan dan positif antara variabelmotivasi, kompetensi dan kepemimpinan secara parsial terhadap kinerja karyawan PT Artaboga Cemerlang. Hal ini dapat ditunjukkan melalui uji T variabel motivasi, kompetensi dan kinerja diperoleh nilai probabilitas masing-masing sebesar (0,000); (0,000); dan (0,003),Nilai tersebut lebih kecil dibandingkan 0,05, sehingga dapat disimpulkan bahwa H0 ditolak dan Ha diterima yaitu adanya pengaruh signifikan dan positif antara variabel motivasi, kompetensi dan kepemimpinan secara parsial terhadap kinerja karyawan PT Artaboga Cemerlang, 2) adanya pengaruh signifikan dan positif antara variabelmotivasi, kompetensi dan kepemimpinan secara simultan terhadap kinerja karyawan PT Artaboga Cemerlang. Hal ini dapat ditujukkan melalui uji F variable motivasi,kompetensi dan kepemimpinan secara simultan dengan nilai probababilitas (0,000) lebih kecil dibandingkan 0,05.Oleh karena itu dapat disimpulkan H0 ditolak dan Ha diterima yang memiliki arti bahwa terdapat pengaruh yang signifikan dan positif antara variabelmotivasi, kompetensi dan kepemimpinan secara simultan terhadap kinerja karyawan PT Artaboga Cemerlang.Berdasarkan hasil penelitian tersebut maka untuk meningkatkan kinerja karyawan PT Artaboga Cemerlang disarankan adanya upaya peningkatan motivasi, kompetensi serta kepemimpinan.Kata kunci: Motivasi. Kompetensi, Kepemimpinandan Kinerja.

Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Management
Depositing User: Mr perpustakaan stie ipwija
Date Deposited: 17 Apr 2021 03:58
Last Modified: 17 Apr 2021 03:58
URI: http://repository.stieipwija.ac.id/id/eprint/911

Actions (login required)

View Item View Item