PENGARUH KECERDASAN EMOSIONAL,MOTIVASIKERJA DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJAGURU SD NEGERI DI KECAMATAN BANTARKAWUNG KABUPATEN BREBES

MOHAMMAD TAOFIK, Penulis and Drs. Juniarto Royo Prasetyo, M.P.M., Ed.D, Pembimbing and Dra.Yuli Triastuti,MM, Pembimbing (2019) PENGARUH KECERDASAN EMOSIONAL,MOTIVASIKERJA DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJAGURU SD NEGERI DI KECAMATAN BANTARKAWUNG KABUPATEN BREBES. Masters thesis, YAYASAN STIE IPWIJA.

[img] Text
MOHAMMAD TAOFIK FULL DOC.pdf

Download (2MB)

Abstract

Tujuan penelitian yaitu: (1) mengetahui pengaruh kecerdasan emosional terhadap kinerja pegawai, (2) mengetahui pengaruh motivasi kerja terhadap kinerja pegawai,(3) mengetahui pengaruh lingkungan kinerja terhadap kinerja pegawai, (4) mengetahui pengaruh kecerdasan emosional, motivasi kerja, dan lingkungan kerja secara bersama –sama terhadap kinerja pegawai. Populasi dalam penelitian ini adalah guru negeri SD di Kecamatan Bantarkawung Kabupaten Brebes berjumlah 448orang,dan sampel yang dipilih menggunakan teknik random sampling sebanyak 73orang. Analisis data menggunakan uji validitas, reliabilitas, analisis korelasi produk moment dan analisis regresi. Dan dapat disimpulkan pula, dari ketiga variabel independen tersebutyang pengaruhnya paling signifikan adalah motivasikerja. Berdasarkan temuan penelitian, disarankan : (1) untuk meningkatkan kinerja pegawai perlu diadakan kegiatan –kegiatan pelatihan, (2) adanya reward bagi pegawai yang berprestasi, (3) dapat menciptakan lingkungan kerja yang kondusif. Kata Kunci: kecerdasan emosional, motivasi, lingkungan kerja, kinerja

Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Management
Depositing User: Cak im 234
Date Deposited: 17 Apr 2021 07:03
Last Modified: 17 Apr 2021 07:03
URI: http://repository.stieipwija.ac.id/id/eprint/950

Actions (login required)

View Item View Item