AGNES ASHIANTI, Penulis and Dr. Heru Mulyanto, S.E, M.M,, Pembimbing (2020) BA U R A N P R OM OS I D ALA M M EM P EN GA R U HI KEP U TU S A NM EM ILIH D A N D AM P A KN YATER HA D A P LOY A LITA S M A HAS IS WAS EKOLA H TIN GGI ILM U EKON O M I IP WI JA KA R TA. Perpustakaan STIE IPWI JAKARTA, JAKARTA.
Text
AGNES ASHIANTI FULL DOC.pdf Download (2MB) |
Abstract
iABSTRAKPenelitian ini dilakukan untuk mengetahui pengaruh bauran pemasaran yang terdiri dari iklan, promosi penjualan, personal selling, publisitas terhadap keputusan memilih dan dampaknya pada loyalitas mahasiswa. Penelitian dilakukan diSekolah Tinggi Ilmu Ekonomi IPWI Jakarta Kampus Cikeasdengan jalan menyebarkan kuesioner kepada 130 mahasiswa semester 3 Tahun Ajaran 2019/2020 Semester Genapsebagai responden penelitian dimana pengambilan sampel dengan metode Cluster Sampling. Data hasil kuesioner dianalisis dengan menggunakan Structural Equation Modelling (SEM).Hasilpenelitian ini menunjukkan bahwa bauran promosi yang berpengaruh positif terhadap keputusan memilih dan loyalitas mahasiswa di Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi IPWI Jakarta adalahdari variabel promosi penjualan dan publisitas. Sedangkan bauran promosi yang tidak berpengaruh terhadap keputusan memilih dan loyalitas mahasiswadi Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi IPWI Jakartaadalah dari variabel iklan dan personal selling.Berdasarkan hasil penelitian tersebut maka untuk meningkatkan keputusan memilih dan loyalitas mahasiswa di Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi IPWI Jakarta disarankan agar dilakukan upaya untuk memperbaiki promosi penjualan dan publisitas pada mahasiswa.Kata Kunci:Bauran Pemasaran, Iklan, Promosi Penjualan, Personal Selling,Publisitas, Keputusan Memilih, Loyalitas
Item Type: | Other |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management |
Divisions: | Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Management |
Depositing User: | Cak im 234 |
Date Deposited: | 13 Jul 2021 04:36 |
Last Modified: | 13 Jul 2021 04:36 |
URI: | http://repository.stieipwija.ac.id/id/eprint/995 |
Actions (login required)
View Item |